Postingan

  KONSEP DASAR TEKNOLOGI DAN TEKNOLOGI INFORMASI Pengertian Teknologi : Tenologi adalah cabang pengetahuan yang berhubungan dengan penciptaan dan penggunaan sarana teknis dan yang memiliki keterkaitan dengan kehidupan, masyarakat, dan lingkungan. Teknologi adalah penerapan ilmu pengetahuan (kombinasi teknik ilmiah dan material) untuk memenuhi tujuan atau memecahkan suatu masalah. Pengertian Teknologi Informasi : Berikut salah satu definisi Information Technology yang di ambil dari “Information Technology Training Package ICA99” bahwa industry Teknologi Informasi didefinisikan sebagai pengembangan teknologi dan aplikasi dari computer dan teknologi berbasis komunikasi untuk memproses, penyajian, mengelola data, dan informasi,termasuk di dalamnya pengembangan hardware dan software yang berhubungan dengan computer. Pengertian Teknologi Informasi Menurut Akhmad Fauzi  : Teknologi Informasi adalah teknologi yang memanfaatkan computer sebagai perangkat utama untuk mengolah datamenjadi informa
  KONSEP DASAR KOMUNIKASI DAN TEKNOLOGI KOMUNIKASI Pengertian Teknologi Komunikasi Teknologi komunikasi adalah peralatan perangkat keras(hardware) dalam sebuah struktur  organisasi yang mengandung nilai-nilai sosial, yang memungkinkan setiap individu mengumpulkan, memproses, dan saling tukar menukar informasi dengan individu-individu  lainnya. Komunikasi merupakan suatu proses pemindahan dan penerimaan lambing -lambang  yang mengandung makna dari komunikator kepada komunikan.  Schramm menyampaikan pengertian komunikasi ke dalam tiga hal pokok sebagai berikut. a. Penyandi (Encode) yaitu komunikator yang mempunyai informasi atau pesan yang  disajikan dalam bentuk code atau sandi, seperti: tulisan, bahasa lisan, verbal simbol dan  visual simbol. b. Signal (Sign),yaitu berupa pesan, berita atau pernyataan tertentu yang ditujukan dan  diterima seseorang. Pesan ini dapat diluiskan dalam bentuk gerak tangan, mimik wajah,  kata - kata lisan, tulisan, gambar, foto, diagram, tabel, dan lainnya.
  MENYONGSONG ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0 (TRANSFORMASI DIGITAL) REVOLUSI INDUSTRI Industrialisasi dipandang sebagai langkah tepat dalam menjawab potret sejarah kemiskinandunia. Industrialisasi mempermudah pekerjaan dilakukan dan pada gilirannya mengurangi kelaparan melalui ketersediaan makanan, memberikan ketersediaan akan kebutuhan pakaian,dan kebutuhan akan tempat tinggal bagi sebagian kalangan tertentu. Lebih jauh, memberikan masyarakatnya harapan hidup yang lebih panjang. Walaupun pada awalnya mengurbankan sebagian masyarakat lainnya sehingga muncul kesenjangan sosial serta menghasilkan kerusakan lingkungan, namun pada akhirnya industrialisasi mendatangkan kekayaan serta kenyamaan hidup karena dikelilingi oleh peralatan-peralatan yang user-friendly technologies. Alltit, 2014, mengemukakan:“Revolution literally means the turning of a wheel, but figuratively, it means atransformation that creates permanent change. The term “revolution” clearly is appropriate because of the magnitude o
  New Digital Teknologies   Big Data Banyak perdebatan yang signifikan  tentang apa itu Big Data dan apa jenis  keterampilan yang diperlukan untuk  penggunaan terbaik dari Big Data  tersebut. Banyak yang menulis tentang  Big Data dan kebutuhan untuk analisis  yang canggih dalam industri, akademisi,  dan pemerintah, maupun lainnya.  Ketersediaansumber data baru dan  munculnya peluang analitis yang lebih  kompleks telah menciptakan kebutuhan untuk memikirkan kembali arsitektur data yang ada  untuk memungkinkan analisis yang dapat dengan optimal memanfaatkan Big Data.  Big Data, mengapa analisis canggih diperlukan, perbedaan Data Science vs Business  Intelligence (BI), dan apa peran baru yang diperlukan untuk ekosistem Big Data. Gambaran Umum Dari Big Data Dari sudut pandang ilmu pengetahuan, media penyimpanan pada hardware yang dapat   digunakan adalah HDD, FDD, dan yang sejenisnya. Sedangkan media penyimpanan pada jaringan biologi, pada diri kita dikaruniai Otak oleh Sang Creator atau
    PENGENALAN JARINGAN KOMPUTER Menurut Arifin dalam bukunya kitab suci jaringan komputer dan koneksi internet, Jaringan Komputer merupakan kumpulan dari beberapa komputer yang dihubungkan satu dengan yang lainnya dengan menggunakan protokol kumunikasi. Jaringan ini memerlukan media transimisi tertentu untuk dapat saling berbagi informasi. Prinsip dasar jaringan komputer adalah terjadinya komunikasi dua arah antara pengirim dan penerima informasi.  Jaringan Komputer mempunyai keuntungan yaitu: 1. Penggunaan peralatan(hardware), data, program dan informasi secara bersama. 2. Salah satu media komunikasi tanpa pulsa 3. Sistem informasi yang terintegrasi. 4. Menghemat waktu dan biaya transportasiinformasi, data karena aliran dapat dengan cepat dan memiliki jangkauan yang luas. 1. Jenis-jenis Jaringan Komputer A.Berdasarkan Luas Wilayah 1. LAN ( Local Area Network) LAN adalah bentuk jaringan komputer lokal yang luas areanya sangat terbatas.biasanya untuk  jaringan rumahan, kantor, laboratu
    PENGENALAN INTERNET 1. Definisi Internet Menurut akhmad Fauzi dalam bukunya yang berjudul pengenalan teknologi informasi, Internet merupakan media komunikasi menggunakan jaringan komputer dan saluran telekomunikasi yang saling dihubungkan. Media penghubung tersebut bisa melalui kabel, kanal satelit maupun frekuensi radio, sehingga komputer-komputer yang terhubung tersebut dapat saling berkomunikasi. Setiap komputer yang terhubung dengan jaringan tersebut, diberikan sebuah nomor yang unik, dan berkomunikasi satu sama lainnya dengan bahasa komunikasi yang sama. Bahasa komunikasi yang sama ini disebut protokol. Protokol yang digunakan di internet adalah TCP/IP ( Transmission Control Protocol / Internet Protocol ). Sebagian aktivitas yang dapat ditangani oleh Internet: 1. Sistem pembelajaran jarak jauh 2. Sistem telepon 3. Pencarian Lowongan kerja 4. Transfer Uang. 2. Sejarah Singkat Internet Berasal dari ARPANet, suatu proyek yang dimulai dari Departemen Pertahanan Amerika Serikat pad